Bentuk Kepedulian, Ketua DPRD Kotim Bagikan Langsung Sembako untuk Korban Banjir
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Ketua Dewan DPRD Dra. Rinie meninjau secara langsung warga yang terkena dampak banjir di wilayah Utara Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), sambari membagikan paket sembako kepada warga. “Saya memantau langsung kondisi warga di wilayah Utara Kotim, salah satu nya kecamatan Antang Kalang, Kecamatan Mentaya Hulu. Sampai saat ini debit air masih tinggi dan […]