Kodim 1014 Pangkalan Bun Gelar Sunatan Massal untuk Warga Kurang Mampu
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Dalam rangka HUT ke-65 Kodam XII / Tpr, keluarga besar Kodim 1014/Pbn mengadakan kegiatan khitanan massal di Makodim, Jalan Pangeran Antasari, Kelurahan Raja ,Kecamatan Arut Selatan, Kotawaringin Barat, Kamis (6/7/2023), pagi. Khitanan massal diperuntukan bagi anak-anak masyarakat Kabupaten Kotawaringin Barat yang kurang mampu, diikuti 20 peserta. Dalam kesempatan itu Dandim 1014 […]