40 CJH Kontingen Katingan Ikut Manasik Haji

INTIMNEWS.COM, KASONGAN – Sebanyak 40 Calon Jemaah Haji (CJH) kontingen Katingan melakukan manasik haji Tanah Suci Mekkah di Aula Kantor Kementerian Agama Katingan, Kamis 18 Mei 2023. Wakil Bupati Katingan, Sunardi NT Litang mengatakan manasik haji merupakan rangkaian kegiatan yang perlu dilakukan sebelum berangkat ke tanah suci Mekkah. Menurutnya di dalam prosesi mansik haji tersebut […]