Pelajar di Katingan Diedukasi Tertib Berlalu Lintas
INTIMNEWS.COM, KASONGAN – Puluhan pelajar di Katingan diajar budaya tertib berlalu lintas. Kegiatan rangka Operasi (Ops) Zebra Telabang 2023digelar di Pondok Pesantren Salafiyah Syaillilah, Desa Hampalit, Kecamatan Katingan Hilir, Senin 11 September 2023. Kasat Lantas Polres Katingan, AKP Hariyanto mengatakan, hal tersebut dilakukan untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas di wilayah hukum Polres Katingan. “Sejauh […]