51 Penwaslu Kecamatan Dilantik, Diharapkan Amanah Sesuai Sumpah Janjinya

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Sebanyak 51 Pengawas Pemilu Kecamatan se-Kabupaten Kotawaringin Timur resmi dilantik dan diambil sumpah janji untuk mengawasi proses pemilu serentak tahun 2024, Jumat 28 Oktober 2022. Pelantikan tersebut turut dihadiri Wakil Bupati Kotim Irawati, Anggota Bawaslu Provinsi, Ketua KPU Kotim, SOD, Forkopimcam dan 51 peserta yang akan dilantik. Sebelum dilakukan pelantikan Panwaslu Kecamatan […]