Sosialisasi Menu B2SA: Menggerakkan Konsumsi Pangan Lokal Sehat dan Bergizi di Kobar
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Dalam rangka mewujudkan penganekaragaman konsumsi pangan di masyarakat, Dinas Perikanan Dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) melaksanakan Sosialisasi Menu B2SA Berbasis Sumberdaya Lokal di Sekolah Dasar Negeri 01 Desa Bumi Harjo. Kegiatan yang dilaksanakan Rabu (15/05) dihadiri seluruh guru, perwakilan murid serta orang tua wali murid yang diwakili dari […]