Nelayan Menjerit Imbas Pertalite Langka di Palangka Raya 

INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Berapa pekan terakhir, bahan bakar minyak (BBM) jenis pertalite cukup langka di wilayah Kalteng, khususnya Kota Palangka Raya. Tidak sedikit warga yang mengeluhkan betapa sulitnya mendapatkan bahan bakar penggerak kendaraan bermotor dan mobil tersebut. Minimnya ketersediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis pertalite dialami oleh masyarakat Palangka Raya. Penggunaan pertalite sendiri sudah […]