Megawati Canangkan 50 Ribu Hektar Lahan Sebagai Pusat Riset Gambut Internasional
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri membuka program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kebangsaan Tahun 2022 yang diselenggarakan di Stadion Mini Universitas Palangkaraya, Kalimantan Tengah (Kalteng), Minggu (17/7/2022). Megawati menyampaikan terkait kepercayaan yang diberikan Presiden Jokowi kepadanya sebagai Ketua Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) sehingga memiliki peran penting untuk pengembangan riset dan Inovasi. […]