KSP Muhammad Qodari Tinjau Program Prioritas di Kalteng, Pemprov Tegaskan Dukungan Penuh

INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menyambut kunjungan kerja Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Muhammad Qodari di Kota Palangka Raya, Kamis, 30 Oktober 2025. Kunjungan ini merupakan bagian dari rangkaian peninjauan program prioritas pemerintah pusat yang dilaksanakan hingga 1 November 2025. Kedatangan Qodari di Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya disambut hangat oleh […]