Tak Perlu Syarat, Kodim 1019 Katingan Akan Gelar Bazar Murah Ramadan

INTIMNEWS.COM, KASONGAN – Komandan Distrik Meliter (Kodim) 1019 Katingan akan menggelar Bazar Murah Ramadan 1445 Hijiriah untuk warga. Kegiatan ini  akan dilaksanakan pada Selasa 02 Maret April 2024 dan di mulai Pukul 08.00 sampai 16.00 WIB. Dipusatkan di halaman Kodim 1019 Katingan, di Jalan Ahmad Yani, Komplek Perkantoran Pemerintah Daerah Kereng Humbang, Kecamantan Katingan Hilir, […]