Sebanyak 74 Koperasi di Kotim Tidak Aktif
INTIMNEWS.COM,SAMPIT – Pelaksana Tugas (Pit) Kepala Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan Kotim, Fahrujiansyah menyampaikan ada 74 koperasi yang tidak aktif dari total 457 koperasi. “Koperasi yang aktif saat ini cukup banyak yaitu 383 koperasi terdiri dari 232 Koperasi yang bergerak di sektor Produsen, 187 Koperasi di sektor Konsumen, 5 Koperasi di sektor Pemasaran, 21 […]