Tingkatkan Kenyamanan Transportasi di Kalteng, PO Logos Tambah Lima Unit Sleeper Bus
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Perusahaan Otobus (PO) Logos terus memperluas layanan transportasi modern di Kalimantan Tengah (Kalteng). Setelah meluncurkan sleeper bus perdana tahun lalu, kini PO Logos kembali menghadirkan lima unit sleeper bus baru untuk meningkatkan kenyamanan dan pilihan moda transportasi bagi masyarakat. Peresmian armada baru tersebut dilakukan di Terminal W.A. Gara, Jalan Mahir Mahar […]



