Pria Diduga Maling di Baamang Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Diamuk Massa

INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Seorang pria yang tidak ditetahui identitasnya, diduga mencoba mengambil sepeda motor namun tertangkap hingga diamuk massa di Gang Sahari, Jalan Muchran Ali, Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Menurut seorang warga bernama Suryani bahwa maling yang diamuk massa itu lari dari lokasi pencurian karena dikejar oleh warga, hingga tertangkap di Gang Sahari. […]