Ali Rahmat dari Gerindra Siap Wujudkan Aspirasi Masyarakat di DPRD Kobar
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Ali Rahmat dari Partai Gerindra menyatakan siap menjalankan tugas dan fungsinya sebagai wakil rakyat. Dalam keterangannya, Ali menegaskan komitmennya untuk menerima dan menyalurkan aspirasi masyarakat demi mewujudkan kesejahteraan yang merata di Kobar. “Sebagai anggota DPRD, tugas utama saya adalah menjadi jembatan antara masyarakat dan pemerintah […]