Bupati Kotim Letakan Batu Pertama Pembangunan Pustu di Desa Rasau Tumbuh
INTIMNEWS.COM,SAMPIT- Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor melakukan peletakan batu pertama pembangunan Puskesmas Pembantu (Pustu) di Desa Rasau Tumbuh Kecamatan Kota Besi, Senin 5 Agustus 2024. Halikinnor mengungkapkan bahwa pembangunan Pustu ini diharapkan dapat memberikan manfaat besar bagi warga Desa Rasau Tumbuh dan sekitarnya, khususnya dalam hal pelayanan kesehatan. “Dengan adanya puskesmas pembantu ini harapan kita […]