Dugaan Tebang Pilih Kasus Narkoba, DPRD Kotim Minta Penegakan Hukum Dievaluasi
INTIMNEWS.COM, SAMPIT – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menyoroti keluhan masyarakat terkait dugaan adanya praktik tebang pilih dalam pengungkapan kasus narkotika oleh aparat penegak hukum. Dalam hal itu, Anggota Komisi I DPRD Kotim, Edy Mashamy, mendesak agar dilakukan evaluasi kinerja aparat penegak hukum secara berkala. Evaluasi tersebut dinilai penting untuk memastikan […]












