
INTIMNEWS.COM, KUALA KAPUAS – Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Provinsi Kalimantan Tengah terus menggerakkan pelaksanaan program prioritas Gubernur Kalimantan Tengah, H. Agustiar Sabran, melalui kegiatan Pasar Murah yang menyasar seluruh desa se-Kalteng. Program ini menjadi wujud nyata komitmen pemerintah daerah dalam menjaga stabilitas harga dan ketahanan pangan masyarakat, khususnya bagi warga kurang mampu. Sebanyak 140.000 […]
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Kamis siang, 8 Mei 2025, sebuah kecelakaan lalu lintas tunggal mengejutkan warga Jalan Pasanah, Kelurahan Madurejo, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat. Sekitar pukul 13.30 WIB, sebuah truk Hyundai Colt Diesel warna merah dengan nomor registrasi KH 8212 GM kehilangan kendali dan menabrak pohon besar di bahu jalan. Truk tersebut dikemudikan […]
INTIMNEWS.COM, KUALA KAPUAS – Pasar Murah merupakan bagian dari program prioritas Gubernur KaltengAgustiar Sabran yang menyasar hingga pelosok desa untuk memastikan masyarakat merasakan bantuan pangan. Program ini juga menunjukkan komitmen pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan masyarakat dan inflasi di Kalteng Dalam penyelenggaraan Pasar Murah di Desa Lupak Dalam, Kecamatan Kapuas Kuala, Kabupaten Kapuas, disediakan paket […]
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Ketua terpilih Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Hj Fatmawati, menyampaikan ajakan yang penuh semangat kepada seluruh pengurus cabang olahraga (Pengcab) agar bersatu dan berkomitmen dalam memajukan olahraga di Bumi Marunting Batu Aji. Dalam kesempatan, ia menegaskan bahwa persiapan menuju Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) harus dimulai dari sekarang, […]
INTIMNEWS.COM, KASONGAN – Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfostandi) Katingan sosialisasikan Literasi Digital dalam rangka mendukung program Kabupaten Layak Anak. bertempat di Sekolah Menengah Atas (SMA) 1 Katingan Kuala, Rabu 7 Mei 2025. Mengusung tema “Kreatif Digital Bikin Konten Seru, Ekspresikan Idemu”, sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan siswa dalam memanfaatkan dunia […]
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA — Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bapperida) menggelar rapat evaluasi pelaksanaan program pembangunan daerah. Kegiatan ini bertujuan untuk menilai efektivitas pelaksanaan program yang telah berjalan serta mengidentifikasi kekurangan yang perlu segera diperbaiki, Kamis 8 Mei 2025. Sri Windanarni, Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Sekretariat […]
INTIMNEWS.COM, PANGKALAN BUN – Menghadapi kondisi musim kemarau yang sudah melanda dalam beberapa pekan terakhir, Komisi A DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) melakukan kegiatan monitoring ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar), Kamis (8/5). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan instansi terkait dalam menghadapi potensi bencana akibat cuaca ekstrem. Anggota Komisi […]
Oleh: REDAKSI Momen press release yang digelar Polres Kotim, Rabu lalu, terkait dengan penangkapan pengedar narkoba di daerah ini kembali menyentakkan semua pihak. Tercatat 0,5 kg lebih narkoba jenis sabu dari 2 tersangka cukup menyentakkan semua pihak! Reputasi Kotim sebagai pemegang angka tertinggi kasus narkoba di Kalimantan Tengah ternyata memang nyata dan bukan isapan jempol! […]
INTIMNEWS.COM, JAKARTA – Anggota Komisi V DPR RI, Muhammad Syauqie, mendorong percepatan pembangunan infrastruktur dan konektivitas wilayah di Provinsi Kalimantan Tengah. Hal itu disampaikan dalam rapat kerja Komisi V DPR RI bersama Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Dody Hanggodo, Rabu (7/5/2025). Rapat kerja yang berlangsung di ruang rapat Komisi V DPR RI itu […]
INTIMNEWS.COM, PALANGKA RAYA – Bidang Hubungan Masyarakat (Bidhumas) Polda Kalimantan Tengah (Kalteng), mendapatkan penghargaan dari Divisi Humas Polri. Penghargaan yang diperoleh yakni kategori “Amplifikasi Positif Polri Terbanyak Zona Waktu Indonesia Tengah (WITA)” dan “Keaktifan Presenter dalam Mengirimkan Berita”. Penghargaan diserahkan Kadivhumas Polri Irjen Pol Dr. Sandi Nugroho, S.IK., M.Hum kepada Kabidhumas Polda Kalteng Kombes Pol […]