Pencuri Motor Milik Wartawan RRI Dibekuk Tim Buser Polres Belu
INTIMNEWS.COM, ATAMBUA – Pelaku pencurian sepeda motor AB (27) asal Salore, Kecamatan Kakuluk Mesak dibekuk tim Buser Polres Belu. Penangkapan pelaku dipimpin Kanit Buser Polres Belu Bripka Heru Kurniawan, 20 Juli 2022 sekira pukul 22.00 Wita. Selain pelaku, polisi juga mengamankan barang bukti sepeda motor Yamaha Jupiter Z warna merah hitam. “Benar bahwa pada hari […]